Akhir cerita


Akhir cerita memang kita tak pernah tahu.
Yang ibu tahu, setiap impian layak untuk diperjuangkan.

Semua orang pasti punya keinginan buat bekerja, dpt pendapatan, menikah dan lain sebagainya. Sering juga gw iri sama temen-teme yang gampang baget dapet modal, gampang banget dapet ide atau temen deket yang bisa aja dapet istri sholih. Oke fine ini semua tergantung sama usahanya dan rezekinya, tapi apakah gw besok bisa seperti itu? Hmm..

Gw pernah denger, rencana Allah itu lebih indah dari apa yang bisa kita bayangkan. Setuju ga?
Iya gw pengin yang ini yang itu dan lain sebagainya tapi bukan berearti itu yang terbaik, yag terbaik akan muncul ketika kita sudah berusaha menggapai mimpi itu. BERAT, memang berat apalagi kita lebih mencintai dunia dari pada pencipta. Wuuuuoooooaaaw BERAT, makanya gw sering banget disetiap doa gw sisipkan "...Ya Allah, izinkanlah aku mencintaimu....". Ya gw ingin meninggalkan logika bodoh dunia ini.

Jika masalah adalah tanda orang hidup, dan jika hidup adalah perjuangan,
Lalu seperti apa akhir dari kisah hidup ini...???

Comments

Popular posts from this blog

Berbekal La Haula wa La Quwwata illa billah

Tutorial Blog student.telkomuniversity -Terbaru-

700 Days the Battle of Us vs the police OST